ngelanjutin posting yang tadi, resepnya masih sama yah dari buku seri memasak NCC punya yang T O P
Ayam goreng ungkep
Bahan :
1 ekor ayam, potong 8 bagian
minyak secukupnya untuk menggoreng
bumbu yang dihaluskan :
5 siung bawang putih
1 ruas jari kunyit
1 sdm ketumbar
1 ruas lengkuas
1 ruas jari jahe
3 butir kemiri
1 s dt garam
cara membuat
1. Baluri ayam dengan bumbu halus, masak dalam panci atau wajan tertutup sampai ayam keluar airnya dan matang. angkat
2. goreng dalam minyak bersama bumbunya
tips :
jika suka ditambahkan lengkuas parut dalam jumlah banyak, sehingga didapat bumbu kremes seperti serundeng
skip to main |
skip to sidebar
Dapur sederhana dari seorang amatiran
Pages
Sabtu, 23 Juli 2011
Ayam goreng ungkep
encef wanna be
Categories
- banana (2)
- Brownies (4)
- cake (8)
- coklat (3)
- desert (2)
- jualanku (7)
- keju (4)
- kue basah (12)
- kue kering (2)
- kue tradisional (1)
- masakan (4)
- minuman (4)
- nasi (2)
- peralatan dapur (1)
- puding (1)
- putih telur (1)
- sayur (3)
- singkong (4)
- snack (9)
buku tamu
Labels
- banana (2)
- Brownies (4)
- cake (8)
- coklat (3)
- desert (2)
- jualanku (7)
- keju (4)
- kue basah (12)
- kue kering (2)
- kue tradisional (1)
- masakan (4)
- minuman (4)
- nasi (2)
- peralatan dapur (1)
- puding (1)
- putih telur (1)
- sayur (3)
- singkong (4)
- snack (9)
My Blog List
Sumber inspirasi
blognya kekawalan
Diberdayakan oleh Blogger.
Memasak dengan Cinta untuk orang orang tercinta :D
Followers
waktu area Samarinda
Mutiara Islami
Feedjit
Popular Posts
Copyright (c) 2010 Dapur jingga and Powered by Blogger.
0 komentar:
Posting Komentar